Mengatasi Error: Apache Shutdown Unexpectedly Pada Xampp
Bagi anda pengguna Database MySQL kadang kala anda akan mengalami Error Apache tidak bisa running. Pesan Errornya adalah Error: Apache shutdown unexpectedly
Jika anda mengalami error seperti diatas anda tidak perlu khawatir, karena anda bisa mengatasi problem tersebut dengan langkah dibawah ini :
Pertama Klik Config
Pilih Appache (httpd.conf) seperti gambar dibawah :
Cari kode dibawah ini :
Kemudian ubah dengan :
Pertama Klik Config lagi
Pilih Appache (httpd-ssl.conf) seperti gambar dibawah :
Pada file kedua ini anda cari :
Seharusnya dengan langkah diatas, Apache dan Xampp sudah bisa Running. untuk masuk ke localhost caranya buka browser - ketikan : http://localhost:8080
Semoga pembelajaran diatas bermanfaat untuk anda yang sedang belajar Database MySQL
Jika anda mengalami error seperti diatas anda tidak perlu khawatir, karena anda bisa mengatasi problem tersebut dengan langkah dibawah ini :
Pertama Klik Config
Pilih Appache (httpd.conf) seperti gambar dibawah :
Cari kode dibawah ini :
#Listen 12.34.56.78:80Kemudian ubah dengan :
Listen 80
#Listen 12.34.56.78:80Masih dengan file yang sama, anda cari lagi :
Listen 8080
#
ServerName localhost:80
Kemudian ubah dengan :
#
ServerName localhost:8080
Pertama Klik Config lagi
Pilih Appache (httpd-ssl.conf) seperti gambar dibawah :
Pada file kedua ini anda cari :
##Menjadi
## SSL Virtual Host Context
##
<VirtualHost _default_:443>
##Kemudian jalankan kembali Apache dan MySQL pada Xampp anda
## SSL Virtual Host Context
##
<VirtualHost _default_:4433>
Seharusnya dengan langkah diatas, Apache dan Xampp sudah bisa Running. untuk masuk ke localhost caranya buka browser - ketikan : http://localhost:8080
Semoga pembelajaran diatas bermanfaat untuk anda yang sedang belajar Database MySQL




0 komentar:
Post a Comment